Sunday 12 September 2010

Read Al Quran Surah Ibrahim, 14:34 (ayat 34)




Allah s.w.t. berfirman :

“Dan jika kamu menghitung nikmat Allah, tidaklah kamu dapat menghitungkannya. Sesungguhnya manusia itu sangat zalim dan sangat mengingkari (nikmat)”. (Ibrahim:34)



Ibrahim
And He giveth you of all ye ask of Him, and if ye would count the bounty of Allah ye cannot reckon it. Lo! man is verily a wrong-doer, an ingrate. (34)


Ibrahim
And He gave you of all that you asked for, and if you count the Blessings of Allâh, never will you be able to count them. Verily! man is indeed an extreme wrong-doer, - a disbeliever (an extreme ingrate, denies Allâh's Blessings by disbelief, and by worshipping others besides Allâh, and by disobeying Allâh and His Prophet Muhammad SAW). (34)


Bahkan nikmat yang paling tidak terhingga ialah nikmat iman, Islam dan Iman untuk kita,Allah s.w.t. berfirman:

”Pada hari ini telah Aku sempurnakan untuk kamu agamamu, dan telah Kucukupkan kepadamu nikmat-Ku, dan telah Kuredhai Islam itu jadi agama bagimu.” (Al-Ma’idah: 3)

”Sesungguhnya agama (yang diredhai) di sisi Allah hanyalah Islam.:”(Ali-Imran: 19)

”Barangsiapa mencari agama selain agama Islam, maka sekali-kali tidaklah akan diterima (agama itu) daripadanya, dan dia di akhirat termasuk orang-orang yang rugi.” (Ali-Imran: 85)

No comments:

Post a Comment

Related Posts with Thumbnails